Resep Kue Kering Markisa

Resep Kue Kering Markisa

resep kue kering markisa

Bahan bahan Kue kering markisa

4 buah markisa, pilih yang matang, kualitas bagus dan pastikan manis
60 gram tepung terigu dengan protein rendah, contohnya Kunci Biru
2 butir telur
400 gram tepung self raising
250 gram gula pasir
Icing sugar + 2 buah markisa
300 gram margarine, kami memakai Simas Palmia
250 gram gula pasir

Cara membuat kue kering markisa :

Semir loyang menggunakan margarine
Kocok sisa margarine bersama gula hingga ringan
Masukan buah markisa dan telur, lalu aduk hingga merata
Tambahkan tepung self raising dan tepung protein rendah, lanjutkan mengaduk hingga tercampur rata
Menggunakan sendok kecil ambil satu sendok adonan, tata pada loyang. Lanjutkan sampai seluruh adonan habis
Panggang menggunakan oven dengan suhu 180°C hingga kering (kira kira dalam waktu 25 menit
Angkat dan biarkan dingin. Hiasi menggunakan icing dan markisa

Related Posts